Tag: Jembatan Timbang
Terdakwa juga diwajibkan membayar uang pengganti kerugian negara sebesar Rp 2.521.484.999.
Putusan ini turun enam bulan dari tuntutan JPU sebelumnya yaitu 1,5 tahun penjara.
Jembatan timbang yang berlokasi di Desa Bungkulan, Kecamatan Sawan, Buleleng, sudah tak difungsikan lagi selama belasan tahun.
Dua buffer zone lainnya dibuka di Pantai Soka Tabanan dan Lapangan Umum Candikusima.
Pengelolaan Jembatan Timbang (JT) se-Indonesia diambil alih pemerintah pusat mulai tahun 2017.
Sopir truk dari Jawa ke Bali kembali berulah di Jembatan Timbang (JT) Cekik, Kelurahan Gilimanuk, Kecamatan Melaya, Jembrana, Kamis (19/5) pagi.
Sejumlah sopir truk dari menerapkan sejumlah jurus agar lolos di Jembatan Timbang (JT) Cekik, Kelurahan Gilimanuk, Kecamatan Melaya, Jembrana dan bisa kirim barang ke Bali.
Untuk kedua kalinya dalam kurun sepekan, para sopir Truk barang bergolak di Unit Pelaksana Teknis (UPT) Jembatan Timbang (JT) Cekik, Kelurahan Gilimanuk, Kecamatan Melaya, Jembrana.
Selama dua pekan ke depan akan diberlakukan kelonggaran batasan kebijakan kelebihan tonase dari 5 persen menjadi 50 persen.
Gubernur Bali Made Mangku Pastika mencopot Kepala Unit Pelaksana Teknis Jembatan Timbang Dishubinfokom Bali I Wayan Aryana dari jabatannya karena dinilai telah lalai membiarkan truk kelebihan muatan bebas melintas.
Unit Pelaksana Teknis (UPT) Jembatan Cekik di Kelurahan Gilimanuk, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana masih memberlakukan larangan kendaraan melebihi tonase melanjutkan perjalanan ke Bali.
Setelah Gubernur pergi, puluhan sopir yang tak dapat izin lewat menolak dipulangkan ke daerah asalnya dengan dalih tak punya ongkos.
Mereka berjaga di pos sebelah barat menyasar truk bermuatan berat yang datang dari Gilimanuk.
Ratusan truk pengangkut sembilan kebutuhan pokok (sembako) tertahan di beberapa titik di Kabupaten Jembrana akibat jembatan Tukadaya di jalur Denpasar - Gilimanuk putus.
Dinas Perhubungan (Dishub) Buleleng mengharapkan Dinas Perhubungan Provinsi Bali, memaksimalkan peran jembatan timbang.
Topik Pilihan
-
-
Tabanan 04 Nov 2024 BPBD Minta Tambah Dana Bencana Rp 1 Miliar
-
-
Jembrana 04 Nov 2024 Pipa Bocor Picu Banjir di Pasar Negara
-
-
-
-
-
Berita Foto
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Tak Maju-maju?
JIKA ada yang ingin tahu dan mendalami, bagaimana orang-orang menghargai masa lalu, datanglah ke Bali.